Bidang Kegiatan: Sosial Keagamaan
Yayasan Insan Mulia Pama (YIMP) didirikan pada tahun 2014 dengan tujuan untuk memberikan kontribusi yang positif bagi perkembangan perusahaan dan masyarakat melalui pembentukan karakter karyawan yang beriman, bertaqwa, dan berakhlak mulia. Fokus program Yayasan Insan Mulia Pama yaitu melakukan pengelolaan infak, zakat, shadaqah, penyelenggaraan dakwah dan kajian serta penyelenggaraan program sosial kemasyarakatan pada 17 area pertambangan PT Pamapersada Nusantara di DKI Jakarta, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, dan Sumatera Selatan.
Jumlah Penerima Manfaat: 5.423 orang (akumulatif)
Pencapaian 2020 :